Ford All New Everest

FORD NEW EVEREST FACELIFT 2014

Harga Mobil | Spesifikasi | Gambar | Aksesoris | Brosur | Type | Fitur | Kredit | Warna | Interior | Eksterior | Ford New Everest Facelift

 


Harga Ford All New Everest  2014 - Surabaya - Jawa Timur

TipeHarga
XLT 2.5L 2WD MTRp. 378.000.000
XLT 2.5L 2WD ATRp. 392.000.000
XLT 2.5L 2WD LTD ATRp. 407.000.000
XLT 2.5L 4WD MTRp. 454.000.000
* Harga Tentatif ( dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu )
* Melayani Pembelian On The Road & Off The Road ( Franko Surabaya )
* Melayani penjualan retail, fleet perusahaan, instansi, dsb.

Video Preview Ford Everest 2014

Tough & Dominant Tampilan New Ford Everest yang berwibawa memperlihatkan ciri khas DNA Ford yang tangguh dan dinamis. Terlihat dari bentuk kap mesin, Bumper, Grill, serta garis lekukan tegas yang menonjolkan bahwa New Everest adalah keluarga dari Legenda Ford. Disamping factor keamanan (Safety) selalu menjadi yang utama pada produk Ford, khususnya pada Ford Everest sebagai mobil keluarga. Active Versatility New Ford Everest merupakan kendaraan yang responsive dan nyaman untuk dikendarai, menemani aktivitas sehari-hari dan menjadi teman berakhir pekan bersama keluarga, kegunung atau berlibur kepantai. Dimana konfigurasi kursinya sangat flexibal hingga 8 pilihan konfigurasi untuk memenuhi kebutuhan pelanggan.
Desain New Everest makin memperlihatkan citra SUV yang tangguh, bergaya dan dinamis. Desain kap mesin baru yang berbentuk seperti kubah pada bagian tengah terlihat kokoh. Ditambah grill yang memiliki desain mewah dan elegan, serasi dengan lampu dan bumper depan. Dipadu list dan 3-garis horizontal berlapis chrome, serta emboss tulisan EVEREST pada bagian atas logo “Ford Oval” yang besar pada bagian tengah membuat New Ford Everest semakin elegan dan bergaya. Dua air bag depan dan safety belts untuk ketujuh penumpang telah menjadi standar kami. Untuk meningkatkan keamanan keluarga yang Anda sayangi: dua air bag depan dan safety belts untuk ketujuh penumpang telah menjadi standar kami.    ABS & EBD
Memastikan keseimbangan & kestabilan kendaraan pada pengereman mendadak. Sistem ABS (Anti-Lock Braking System) and EBD (Electronic Brake Distribution) memastikan keseimbangan & kestabilan kendaraan pada pengereman mendadak. Engine
Duratorq Engine Mesin Duratorq TDCi kapasitas 2.5L. Menghasilkan tenaga 105KW (143PS) dengan maksimum torsi terbesar di kelasnya (33.7kgm).
Ford menggunakan VGT yang dapat mengurangi 'lag" pada turbochargernya dan menperbesar kurva torsi guna mendapatkan mesin yang responsif dan superior pada tiap tingkat rpm. Variabel nozzle yang unik, didesain untuk menyamai kecepatan dan volume aliran gas buang, memastikan agar dapat mengenai turbin pada kecepatan dan arah yang tepat. Hasilnya adalah mesin yang responsif dan performa torsi yang besar dikombinasikan dengan buangan tekanan yang efisien yang memberikan tenaga yang diperlukan pada tiap tingkat rpm. 

 
Welcome to Ford-ID.COM | Our commitment: providing service to you with the best price, quick & easy loan process, and timely delivery. Trust your new Ford car purchase to us | READY STOCK ALL TYPE: Ford Fiesta, Ford Focus, Ford Everest, Ford Escape, Ford Ranger